#2 Struktur Data : Tipe Data
Pengertian Tipe Data Tipe Data merupakan jenis data yang mampu ditangani oleh suatu bahasa pemrograman pada komputer, tiap-tiap bahasa pemrograman memiliki tipe data. Suatu nilai yang dapat dinyatakan dalam bentuk konstanta atau variabel. Ketika melakukan operasi, kita perlu menjamin operand-operand dan hasilnya adalah tipe data tertentu. Jika tidak dilakukan maka akan menimbulkan kesalahan. Beberapa Tipe Data Boolean Character (char) Byte Short Integer Integer (Int) LoBaca selengkapnya. . .